Ocean Diving Club Koordinatorat Kelautan dan Perikanan Universitas Syiah Kuala merupakan suatu organisasi kemahasiswaan yang didirikan pada tanggal 1 Februari 2007. Ocean Diving Club merupakan organisasi yang mewadahi kegiatan mahasiswa Koordinatorat Kelautan dan Perikanan Universitas Syiah Kuala yang memiliki kesamaan minat dalam bidang selam, berorientasi pada selam ilmiah dan kegiatannya berdasar pada Tri Dharma Perguruan Tinggi. Ocean Diving Club bersama Divisi Coral House kini ikut ambil andil dalam pelestarian ekositem terumbu karang Aceh, dengan rutin melakukan Pemantauan Kondisi, Rehabilitasi dan Kampanye.
Kamis, 04 September 2008
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar